Postingan

Menampilkan postingan dari Desember, 2015

Menjadi Guru di SMA Negeri 2 Ungaran

Gambar
Guru.. Profesi mulia yang akhirnya saya tekuni sesuai dengan background pendidikan saya yaitu menjadi guru biologi. Saya mulai mengabdikan diri saya di sebuah SMA di kabupaten Semarang yaitu SMA Negeri 2 Ungaran.  Menjadi guru adalah sebuah amanah terindah dalam hidup saya, apalagi menjadi guru dengan usia termuda di sekolahan. Banyak sekali pengalaman dan bimbingan yang didapatkan dari guru senior saya. Kegiatan-kegiatan pun dilalui satu demi satu de luar jadwal mengajar seperti workshop, jalan sehat, rapat, dan lainnya. Sungguh saya belajar banyak momentum disini. Menjadi guru bagi murid-murid saya adalah hal yang menarik. Saya sangat menikmati setiap waktu jam pelajaran bersama mereka. Mereka siswa-siswa kelas X1, X2, X3, X4, X5,X6, X7, X8, X9 dan XI IPA 3 serta XI IPA 4. Pengalaman dan kenangan terindah dalam hidup saya. Pengalaman menjadi seorang ibu bagi lebih dari 300 anak setiap minggunya. Becanda dan belajar bersama tanpa kenal lelah. Gurat-gurat kesemangatan dal...